oleh FISIP | Apr 24, 2020 | Pengabdian
Dalam rangka memperingati Hari Kartini,Dharma Wanita Persatuan Undip kembali melakukan bhakti peduli dengan memberikan bantuan sembako kepada mahasiswa yang masih bertahan di Rusunawa. Kegiatan ini adalah bantuan tahap kedua yang diberikan kepada mahasiswa yang...
oleh FISIP | Apr 21, 2020 | Pengabdian, Pengabdian Alumni, Undip
IKA (Ikatan Alumni) Universitas Diponegoro membagikan bantuan paket sembako kepada 250 mahasiswa yang masih tinggal di kos di lingkungan kampus Undip dikarenakan pandemi Covid-19. Penyerahan paket sembako ini dilaksanakan di halaman Gedung Widya Puraya, Undip,...
oleh FISIP | Apr 18, 2020 | Pengabdian, Undip
Semarang, 17 April 2020 – Dharma Wanita Persatuan (DWP) Universitas Diponegoro bergerak cepat begitu pandemi Covid-19 diumumkan oleh Presiden Joko Widodo sebagai bencana nasional. Ketua DWP Undip, Asih Budiastuti Yos Johan Utama, menggerakkan segenap pengurus DWP...
oleh FISIP | Apr 16, 2020 | Pengabdian, Undip
Penyakit Virus Korona mematik Universitas Diponegoro (Undip) untuk melakukan berbagai upaya mengatasi wabah pandemi covid 19. Melalui Diponegoro Disaster Asistance Response Team (D-DART) dan Dharma Wanita Persatuan Undip memberikan bantuan berupa sembako kepada 660...
oleh FISIP | Jan 2, 2020 | KKN, Pengabdian
Sebanyak 2.111 mahasiswa mengikuti KKN UNDIP tahun 2019/2020 yang terdiri dari 1.000 laki-laki dan 1.111 perempuan. Mahasiswa peserta KKN diterjunkan di 10 wilayah Kabupaten di Jawa Tengah. Upacara pemberangkatan dilaksanakan di lapanagan depan gedung Widya Puraya...
oleh FISIP | Des 10, 2019 | Pengabdian
sumber : Suara Merdeka – Senin, 9 Desember 2019 (hal. 21)