oleh FISIP | Jul 20, 2020 | Pengabdian
SEMARANG – Upacara Penerjunan mahasiswa KKN UNDIP Tim II TA 2019/2020 dilaksanakan secara virtual pada Kamis (16/7/2020). Hadir membuka kegiatan ini Rektor Undip Prof Dr Yos Johan Utama, SH, M.Hum. Kepala Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Undip,...
oleh FISIP | Jul 4, 2020 | Pengabdian, Pengabdian Undip
Semarang (3/7) – Pandemi Covid19 yang masih berlangsung membuat keadaan di masyarakat menjadi sulit, dan hal ini pun berpengaruh kepada para mahasiswa yang juga terkena dampak pandemi. Untuk tetap menjamin kesejahteraan mahasiswa di masa yang sulit ini, Undip...
oleh FISIP | Jun 26, 2020 | Pengabdian, Pengabdian Undip
Situasi pandemi Covid-19 yang sedang dihadapi di seluruh dunia ini, berdampak pula pada dunia pendidikan, termasuk berdampak pada mahasiswa asing yang sedang menempuh tugas belajar di Indonesia, demikian pula bagi mereka yang menempuh tugas belajar di Undip. Untuk...
oleh FISIP | Jun 10, 2020 | Pengabdian, Pengabdian Departemen
(JATENG NEWS TV : https://youtu.be/GfyzASxhLcY) Semarang (9/6) – Pelatihan Public Speaking diadakan oleh Departemen Ilmu Komunikasi Universitas Diponegoro sebagai acara tahunan dalam rangka pengabdian masyarakat di kalangan guru SMP di Kota Semarang....
oleh FISIP | Jun 3, 2020 | Pengabdian, Pengabdian Undip
Pada bulan Februari 2020, Tim Dosen Universitas Diponegoro yang terdiri dari berbagai latar belakang pendidikan melakukan Pengabdian Masyarakat di Sekolah Bukit Aksara, Tembalang, Semarang. Para dosen ini adalah Dr. Dwi Haryanti dan Dr. Mada Triandala Sibero...
oleh FISIP | Mei 28, 2020 | Pengabdian, Pengabdian Undip
Universitas Diponegoro telah banyak melakukan upaya dan bantuan untuk mahasiswa terdampak pandemi Covid 19. Mulai dari bantuan kuota, pembagian sembako, pembagian pelindung seperti masker dan sanitizer, magang mahasiswa WFH sampai dengan penurunan UKT. Kini, kembali...