oleh Admin | Okt 17, 2024 | Berita
Semarang – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Diponegoro (UNDIP) meriahkan ajang Kompetisi Band (Band Competition) dalam rangkaian acara Dies Natalis ke-67 UNDIP yang digelar di Gedung Prof. Sudarto, S.H. Kampus UNDIP Tembalang pada Kamis...
oleh Admin | Okt 16, 2024 | Berita, UKT
Sehubungan dengan terbitnya Surat Keputusan Rektor Universitas Diponegoro Nomor: 114/UN7.A/HK/IV/2024 pada tanggal 1 April 2024 tentang Kalender Akademik Tahun Akademik 2024/2025, kami menginformasikan kepada seluruh mahasiswa bahwa terdapat kesempatan pengembalian...
oleh Admin | Okt 16, 2024 | Berita, Kunjungan
Semarang, 15 Oktober 2024 – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Diponegoro (UNDIP) menerima kunjungan kehormatan dari Universitas Udayana, Bali. Kunjungan tersebut berlangsung pada Selasa pagi, 15 Oktober 2024, di Gedung FISIP UNDIP. Rombongan...
oleh Admin | Okt 15, 2024 | Berita, Lomba
Semarang, 23 September 2024 – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh mahasiswa Universitas Diponegoro (Undip) di kancah nasional. Salah satu mahasiswi dari Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), berhasil meraih juara 3...
oleh Admin | Okt 15, 2024 | Berita, Jurnal, Penelitian
Semarang – Jurnal yang pernah dilakukan oleh Retna Hanani, S.Sos., MPP yang berjudul Expansion of Health Care Protection and Health Governance in Indonesia membahas mengenai upaya signifikan dalam memperluas perlindungan kesehatan di Indonesia serta dampaknya...
oleh Admin | Okt 15, 2024 | Berita, Prestasi
Semarang- Dalam puncak perayaan Dies Natalis Ke-67 Universitas Diponegoro, Fisip berhasil memenangkan juara 2 lomba karnaval, Selasa (15/10) lalu. Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan rute dari Dipo Hub menuju lapangan Widya Puraya hingga berakhir di Gedung Prof...