oleh Admin | Jul 15, 2025 | Berita, Kerjasama, Kunjungan
Semarang (14/07) – Dalam rangka mempererat jejaring akademik dan meningkatkan kualitas pendidikan tinggi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) melakukan kunjungan kerja ke Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik...
oleh Admin | Jul 15, 2025 | Berita, Kegiatan Mahasiswa, KKN
Semarang, 29 Juni 2025 – Mahasiswa Tim IDBU 59 KKN-T Universitas Diponegoro (Undip) kembali memberi edukasi kepada segenap pelaku UMKM di Rowosari melalui program multidisiplinnya. Program ini berupa sosialisasi mengenai strategi marketing dan branding UMKM beserta...
oleh Admin | Jul 15, 2025 | Berita
Sebagai bagian dari Program World Class University (WCU) 2025, Dr. Nadia Farabi dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Diponegoro, mengambil bagian dalam International Conference on Cohesive Societies (ICCS) dan Young Leaders Programme (YLP) yang...
oleh Admin | Jul 10, 2025 | Berita, Kerjasama, Kuliah Dosen Tamu
Semarang (08/07) – Dalam rangka memperkuat jejaring akademik dan meningkatkan mutu pendidikan tinggi, Universitas Bina Taruna (Unbita) Gorontalo melakukan Kunjungan Studi Orientasi ke Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Diponegoro (Undip)....
oleh Admin | Jul 10, 2025 | Berita
15 Mei 2025 | Semarang – Departemen Politik dan Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Diponegoro bersama The Asia Foundation menyelenggarakan diskusi publik bertajuk “Ecological Fiscal Transfer Goes to Campus” pada Kamis, 15 Mei...