Webinar Elsevier “Empowering You in Your Research Journey”

Posted by FISIP

Mei 20, 2020

 

 

Salam dari Elsevier Indonesia untuk Sivitas Akademika Universitas Diponegoro,

Sebagai bagian dari komunitas Pendidikan dunia, Elsevier (ScienceDirect dan Scopus) ingin mengundang para dosen dan mahasiswa untuk ikut dalam webinar Elsevier dengan informasi berikut ini:
Empowering You in Your Research Journey
Jumat, 12 Juni 2020, 15.00-16.30

Agenda:
???? Bagaimana memanfaatkan advanced search untuk mendapatkan rujukan penelitian yang sesuai.
???? Bagaimana mengintegrasikan ScienceDirect dengan Mendeley sebagai pusat penyimpanan data rujukan penelitian.
???? Bagaimana mendapatkan ide penelitian menggunakan Topic Page.
???? Bagaimana mendapatkan rekomendasi topik penelitian melalui Research Recommendation and Alert.
???? Bagaimana memperoleh informasi mengenai jurnal yang tepat untuk publikasi penelitian.
???? Tanya Jawab seputar ScienceDirect dan Scopus.

Pembicara: Johan Jang, Customer Consultant Elsevier South East Asia for ScienceDirect and Scopus

Terbuka untuk: Dosen dan Mahasiswa/i Universitas Diponegoro
Meeting via: Zoom webinar. Meeting ID dan password akan diberikan setelah pendaftaran

Link registrasi: surveymonkey.com/r/UNIDI2020

Terima kasih atas pendaftaran Anda.
Silakan menyebarkan informasi ini kepada rekan-rekan di Universitas Diponegoro.

 

 

sumber : http://digilib.undip.ac.id

 

MORE FROM @FISIP UNDIP

0 Komentar