Program Kewirausahaan Kampus Merdeka 2020

Posted by FISIP

Mei 14, 2020

Pendaftaran Workshop Online Peningkatan dan Pengembangan Kewirausahaan

Kegiatan untuk meningkatkan kemampuan berbisnis dan membantu mahasiswa mengembangkan bisnis yang baik. Kegiatan ini akan dilaksanakan secara daring dengan format webinar.

Terdapat 7 sesi materi menarik untuk diikuti !

Topik dan Pemateri Online Workshop 2020

Topik Pemateri Pelaksanaan
Design Thinking dan Noble Purpose Fajar Anugerah (Kinara Indonesia) 19 Mei 2020 10.00 – 12.00 WIB
Unique Selling Proposition Nilam Sari (Kebab Turki Baba Rafi) 19 Mei 2020 13.00 – 15.00 WIB
Business Model (Customer Pain and Gain) Dayu Dara (CEO Pinhome) 20 Mei 2020, 10.00 – 12.00 WIB
Sumber Daya Manusia dan Sumber Daya Bisnis Willy Saelan (HR Director Unilever Indonesia) 20 Mei 2020, 13.00 – 15.00 WIB
Analisis Biaya Produksi & Investasi (HPP), Transaksi Bisnis M Ainur Ronny (CEO Ngampooz) 22 Mei 2020, 09.30 – 11.30 WIB
Digital Marketing dan Visualisasi Produk Rhein Mahatma (CEO Vexanium.com) 28 Mei 2020, 10.00 – 12.00 WIB
Pitch Deck dan Presentasi Bisnis Andreas Sanjaya (CEO iGrow) 28 Mei 2020, 13.00 – 15.00 WIB


Download: Panduan Teknis

Pendaftaran : https://sim-pkmi.kemdikbud.go.id/

MORE FROM @FISIP UNDIP

0 Komentar