Rektor Universitas Diponegoro dengan ini mengumumkan bagi peserta yang dinyatakan lolos seleksi sebagai calon mahasiswa baru program Sarjana sebagaimana tercantum pada pengumuman Direktur Kemahasiswaan Ditjen Belmawa, Kemristekdikti Nomor B/72/B3.2/KM04.03/2019 tanggal 16 Juli 2019 Tahun Akademik 2019/2020 diwajibkan melaksanakan rangkaian kegiatan sebagai berikut:
- Jadwal Registrasi Online tanggal 23 s.d. 24 Juli 2019 melalui laman http://regonline.undip.ac.id/
- Jadwal Tes Kesehatan melalui laman http://rsnd.undip.ac.id
- Jadwal Verifikasi-Registrasi tanggal 29 Juli s.d. 2 Agustus 2019
Informasi lengkap tentang hasil seleksi dan jadwal registrasi administratif jalur seleksi Afirmasi Pendidikan Tinggi Tahun 2019 sebagai berikut :
- Daftar Nama Calon Mahasiswa Afirmasi Pendidikan Tinggi (ADik) Tahun 2019 dapat didownload melalui laman http://belmawa.ristekdikti.go.id
- Pengumuman Jadwal Registrasi Administratif
Download
- Daftar Nama Calon Mahasiswa Afirmasi Pendidikan Tinggi (ADik) Tahun 2019
- Pengumuman Jadwal Registrasi Administratif
sumber : https://baa.undip.ac.id
0 Komentar