oleh Admin | Feb 1, 2025 | Berita, Prestasi
Semarang (31/01) – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Diponegoro (Undip) menggelar acara tasyakuran sebagai bentuk syukur atas prestasi gemilang yang diraih dalam Anugerah Capaian Kinerja Undip 2024. Kegiatan ini dilaksanakan pada Jumat, 31...
oleh Admin | Nov 17, 2024 | Berita, Kegiatan Mahasiswa, Lomba, Prestasi
Kisah & Kain Nusantara 2024, sebuah acara lintas budaya yang merayakan cerita rakyat, batik, dan tradisi kuliner Indonesia, digelar di Monod Diephuis & Co pada 16 November 2024, pukul 09.30 hingga 16.00 WIB. Acara ini diselenggarakan oleh mahasiswa...
oleh Admin | Okt 27, 2024 | Berita, Lomba, Prestasi
Kendari, 26 Oktober 2024 – Muhammad Nur Ardi Handayat, mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Diponegoro (UNDIP), berhasil meraih Juara 1 dalam Lomba Stand Up Comedy pada ajang bergengsi Kewirausahaan Mahasiswa Indonesia (KMI) Expo XV 2024. Acara ini berlangsung pada...
oleh Admin | Okt 27, 2024 | Berita, Lomba, Prestasi
Kendari, 26 Oktober 2024 – Tim inovatif perwakilan UNDIP, BelajarSini.com, berhasil meraih Juara 2 dalam Kategori Bisnis Digital Tahapan Bertumbuh pada ajang bergengsi Kewirausahaan Mahasiswa Indonesia (KMI) Expo XV 2024 yang diselenggarakan di Universitas Halu Oleo,...
oleh Admin | Okt 26, 2024 | Berita, Prestasi
Delegasi mahasiswa Universitas Diponegoro (UNDIP) kembali mengharumkan nama Indonesia setelah meraih medali emas pada ajang internasional World Young Inventors Exhibition (WYIE) 2024 yang diselenggarakan pada 16-18 Mei 2024 di Kuala Lumpur Convention Center (KLCC)...
oleh Admin | Okt 17, 2024 | Berita, Lomba, Prestasi
SEMARANG – Dalam rangka Dies Natalis ke-67, Universitas Diponegoro menyelenggarakan Band Competition yang diikuti oleh seluruh civitas academica Undip, Kamis (17/10/2024). Kompetisi ini diikuti oleh 14 peserta dari kategori Dosen dan Tendik, dan 7 peserta kategori...